Posts tagged ‘Pangan’

27 Juni 2013

Petani di Lebak mulai panen raya

“Penerapan SRI sangat menguntungkan karena musim panen lebih awal 10-15 hari dibanding konvensional terhitung masa persemaian,”

Dahlan Iskan - Panen Padi

Lebak (ANTARA News) – Sejumlah petani padi pada minggu ketiga Juni mulai panen raya di berbagai sentra beras di Kabupaten Lebak, Banten, dari hasil musim tanam pertama 2013.

read more »

Tag:
19 Mei 2013

Seharian Dahlan Iskan di Kota Bogor

“Semua saya suka. Tapi soal revolusi buah-buahan tropis di Kampus IPB, saya sangat suka itu. Saya terkesan,”

Dahlan Iskan - Festival Bunga dan Buah

PERGI tak dijemput, pulang tak diantar. Begitulah gaya Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan saat seharian menjalani aktivitas di Kota Bogor. Dari pagi-pagi buta, hingga menjelang petang.

read more »

Tag:
13 Mei 2013

Dahlan: Di Kalimantan Barat setiap hari panen padi

“Tahun ini bisa 15.000 hektar tapi kita terus menanam. Kita akan kembangkan lahan di Bengkulu, Sulawesi Selatan, Kalimantan Tengah,”

Dahlan Iskan - tanam Padi Kalimantan

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan melanjutkan programnya untuk mencetak 100.000 hektar lahan sawah baru. Langkah ini telah dimulai di Kalimantan Barat dengan melakukan penanaman setiap hari.

read more »

Tag:
13 Mei 2013

Dahlan: Stok beras Bulog cukup atasi dampak kenaikan harga BBM

“Yang utama sekarang beras, beras banyak dan barang harus ada. Keputusan pemerintah untuk stok 2,2 juta ton menahan inflasi perencanaan BBM naik,”

Dahlan Iskan - Beras Bulog

Pemerintah telah memberikan sinyal kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi di mana harga premium akan menjadi Rp 6.500 per liter dan solar Rp 5.500 per liter. Kenaikan harga BBM subsidi dipastikan akan membuat kenaikan harga barang tidak dapat dihindari akibat inflasi.

read more »

Tag:
12 Mei 2013

Dahlan: Petani Sumedang Pintar dan Maju

“Saya yakin petani di sini akan maju, karena ke depan menanam secara maju. Pengetahuan petani tentang pupuk sudah sangat pintar, sehingga tidak bisa ditipu lagi. Dengan demikian pertanian di sini akan semakin maju,”

Dahlan Iskan - Petani Sumedang sudah maju

JAKARTA – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Dahlan Iskan mengatakan bahwa petani di daerah Sumedang, Jawa Barat sudah maju dan pintar akan pengetahuan tentang pupuk.

read more »

Tag:
13 November 2012

Video MH51 – Dahlan Iskan Ikut Panen Perdana Sorgum

Banyuwangi: PT Perkebunan Nasional (PTPN) XII melakukan panen perdana sorgum di Desa Bansring, Banyuwangi, Jawa Timur. Sorgum ini akan digunakan untuk menggantikan tepung yang diimpor dari Amerika Serikat (AS).

Panen perdana sorgum di lahan percobaan milik PTPN XII seluas 7,4 hektare ini dihadiri Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Dahlan Iskan. Sang menteri ditemani Bupati Banyuwangi, Abdulah Aswar Anas.

read more »

Tag:
12 November 2012

Roti, sosis, nogosari setelah radiasi

Manufacturing Hope 51

Program menanam sorgum itu, rasanya, seperti baru diputuskan “kemarin”. Makanya seperti tiba-tiba ketika Sabtu lalu saya sudah diminta untuk melakukan panen pertama.

Waktu begitu cepat berlalu. Pantaslah orang yang tidak biasa kerja cepat begitu mudah digilas oleh waktu.

Memang, seperti dikatakan Direktur Utama PTPN XII, Singgih Irwan Basri, anak buahnya langsung action dua hari setelah keputusan. Mereka pilih lahan 7,5 ha di Banyuwangi. Lahan yang marjinal. Lahan yang tidak bisa ditanami padi. Lima jenis benih sorgum pun segera ditanam di situ.

Inilah ujicoba untuk menentukan sorgum jenis apa yang paling cocok untuk iklim dan tanah di Indonesia. Hasilnya akan menentukan jenis mana yang akan ditanam secara besar-besaran mulai Februari nanti.

Mengapa sorgum?

read more »

Tag:
11 November 2012

Kilas MH51 – Dahlan: Produksi Sorgum dapat Kurangi Impor Gandum

“Penanaman sorgum secara nasional akan dimulai tahun depan dengan target 15 ribu hektare yang tersebar di Banyuwangi, Sumbawa dan Sulawesi,”

Metrotvnews.com, Banyuwangi:Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan optimistis produksi sorgum dapat mengurangi impor gandum di Indonesia.

read more »

Tag:
15 Oktober 2012

Kalla sentil pembukaan 100.000 hektare lahan

“Yang paling mungkin adalah meningkatkan produktifitas, 5,5 ton jadi 6-7 ton (per hektar). Itu tugasnya UGM, IPB, ITB cari bibit terbaik. Itu yang diperlukan, bibit, pupuk, pengairan,”Kalla sentil pembukaan 100.000 hektare lahan

JAKARTA. Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla menyentil kebijakan Menteri Badan Usaha Milik Negara Dahlan Iskan yang akan membuka lahan pertanian baru seluas 100.000 hektare di Kalimantan Barat. Dia menilai, pembukaan lahan pertanian baru itu akan memakan waktu yang lama.

read more »

Tag:
13 Oktober 2012

Bulog Jadi Penyangga Komoditi Beras, Gula dan Kedelai

“Bulog kalau harus mengimpor, ya mengimpor, jangan di-sub-kan lagi kepada swasta, nanti biayanya tinggi lagi dan harga tidak terkendali”

Bulog Jadi Penyangga Komoditi Beras, Gula dan Kedelai

REPUBLIKA.CO.ID,Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Hatta Rajasa mengatakan pemerintah menyetujui revitalisasi peran Bulog untuk menjadi penyangga tiga komoditas yakni beras, gula, dan kedelai.

read more »

Tag:
10 Oktober 2012

Dahlan Minta SBY Agar Impor Raw Sugar Dikelola BUMN

“Kalau gula mentah diimpor dan dikelola oleh BUMN maka pabrik gula jadi sehat, petani juga senang,”

JAKARTA – Menteri BUMN Dahlan Iskan meminta restu dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono agar impor gula mentah (raw sugar) dikelola BUMN. Keinginan Dahlan tersebut guna mendukung program swasembada gula.

read more »

Tag:
10 Oktober 2012

Hadapi impor gandum, Dahlan persiapkan sorgum

“Tak hanya pulau Jawa saja. Bahkan semua daerah harus mulai menanam sorgum,”

Hadapi impor gandum, Dahlan persiapkan sorgum

JAKARTA. Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan mengambil langkah antisipasi guna mengurangi ketergantungan impor gandum. Salah satu caranya adalah, dengan menanam tanaman yang substitusi gandum, yaitu sorgum.

read more »

Tag:
10 Oktober 2012

Killasan MH57 – BUMN pilih ekstensifikasi lahan sawah di Kalbar

 “Waktu itu kami rencananya mau di Kaltim Pak Presiden. Namun, ternyata lahannya tidak ada sama sekali. Akhirnya kami pindah ke Kalbar,”

BUMN pilih ekstensifikasi lahan sawah di Kalbar

JAKARTA. Akhirnya terjawab sudah, pilihan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan untuk merealisasikan ekstensifikasi lahan sawah seluas 100.000 hektare (ha). Mantan Direktur Utama PLN itu memilih melakukan ekstensifikasi lahan sawah di Kalimantan Barat (Kalbar) setelah sebelumnya direncanakan di Kalimantan Timur (Kaltim).

read more »

Tag:
24 September 2012

Kilasan MH57 – Pencetakan Lahan Tani 100 Ribu Tetap di Kalimantan

“Saya rasa masih banyak lahan bagus di sana, pokoknya sudah ada tempatnya. Yang pasti bukan di Kalimantan Timur,” 

Ilustrasi. (Foto: Koran SI)

JAKARTA – Penambahan lahan pertanian seluas 100 ribu hektare (ha) akan tetap dilakukan di Kalimantan. Padahal, pencetakan lahan untuk pangan tersebut sempat terkendala di Kalimantan Timur.

read more »

Tag:
23 September 2012

Kunjungi Kaligesing, Dahlan Iskan Menginap di Somowono

“Saya senang melihat perkembangan ini. Berarti peternak benar-benar berminat mengembangkan ternak kambing,” 

PURWOREJO (KRjogja.com) – Menteri Negara BUMN Dahlan Iskan, Sabtu (22/9) mengunjungi Pasar Kambing Peranakan Etawa (PE) di Desa Pandanrejo Kecamatan Kaligesing Kabupaten Purworejo. Sebelumnya menteri bermalam di Desa Somowono juga Kecamatan Kaligesing. Tahun lalu desa ini ditetapkan sebagai kampung Jasa Raharja.

read more »

Tag: ,
23 September 2012

Petani Jangan Mengeluh Saja

“Mengeluh bukan jalan keluar. Maka dari itu, jangan menggantungkan diri kepada orang lain yang menjanjikan ini itu,”

SLEMAN – Petani Indonesia masih dipusingkan persoalan rendahnya tingkat kesejahteraan. Hal itu terungkap ketika sejumlah petani bertemu Menteri BUMN Dahlan Iskan pada acara Farmers Go to Campus ’’Menggagas Strategi Kebijakan Pangan Menuju Kesejahteraan Petani’’ di Auditorium Fakultas Pertanian UGM, Sabtu (22/9).

read more »

Tag:
23 September 2012

Dahlan tetap ingin cetak sawah baru di Kalimantan

“Sudah dapat, di Kalimantan lagi, sudah itu saja,” 

Dahlan tetap ingin cetak sawah baru di Kalimantan

Menteri BUMN Dahlan Iskan tetap meneruskan keinginannya mencari lahan untuk pencetakan sawah baru BUMN seluas 100.000 hektar. Sebelumnya Mantan Dirut PLN ini gagal mendapatkan lahan baru di Kalimantan Timur karena dibohongi Pemerintah Daerah.

read more »

Tag:
23 September 2012

Kisah Petani di Hadapan Dahlan Iskan

“Ini memang bukan bidang saya, tapi Presiden sudah minta kementrian BUMN perhatikan sektor pertanian,” 

TEMPO.CO Yogyakarta:Menteri BUMN, Dahlan Iskan menemui ratusan perwakilan kelompok tani dari seluruh DI Yogyakarta saat menghadiri acara seminar Farmer Go To Campus “Menggagas Strategi Kebijakan Pangan Menuju Kesejahteraan Petani” di UGM pada Sabtu, 22 September 2012. 

read more »

Tag:
23 September 2012

Menyejahterakan Petani ala Dahlan Iskan

“BUMN hanya pengepul saja dari petani tanpa ambil untung sebelum akhirnya pupuk disalurkan ke masyarakat. Yang penting nanti jelas soal standarisasi jenis pupuk maupun kualitasnya,” 

YOGYAKARTA, KOMPAS.com – Menteri Negara BUMN Dahlan Iskan berpendapat, untuk meningkatkan kesejahteraan petani pemerintah harus berani membeli hasil pertanian dengan harga tinggi, bukan memberi subsidi kepada para petani.

read more »

Tag:
23 September 2012

Dahlan Iskan : Petani Jangan Diberi Subsidi Benih dan Pupuk

“Untuk apa punya BUMN kalau tidak buat (perusahaan) pangan,” 

Yogyakarta – Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menawarkan pengalihan subsidi benih dan pupuk ke pembelian hasil panen petani dengan harga tinggi.

read more »

Tag: